Tuesday, January 31, 2012

Cara Cari Nama Korea Kamu..?


Sore sahabat Diamond, kok jadi pada lemes gitu..? Belum tidur siang ya? Hehe.. Sama kalau gitu, saya juga iya. Setelah begadang semalam jalan-jalan ke blog temen-temen saya ketemu posting seru ni. Katanya dia juga dapat kopas dari blognya feli *temen barunya di blog*. Saya  liat ada postingan yang unik tentang nama korea gitu berdasarkan tanggal lahir... Buat seru-seruan aja nih saya posting caranya khusus untuk sahabat Diamond dimanapun berada 


Oke deh, langsung saja sudah penasarankan mau tau nama korea kamu? Hehe.. Sabar, gampang kok. Ternyata cara menemukannya diambil dari tanggal lahir kamu sendiri lho.. Mau tau caranya? Yuk langsung saja kita cek kebawah..!

Nama marga kamu diambil dari angka terakhir Tahun Kelahiran
contoh : tahun 1988 jadi : Sung
- 0: Park
- 1: Kim
- 2: Shin
- 3: Choi
- 4: Song
- 5: Kang
- 6: Han
- 7: Lee
- 8: Sung
- 9: Jung

Nama tengah, diambil dari Bulan Kelahiran
contoh : bulan 12 jadi : Rae
- 1: Yong
- 2: Ji
- 3: Je
- 4: Hye
- 5: Dong
- 6: Sang
- 7: Ha
- 8: Hyo
- 9: Soo
- 10: Eun
- 11: Hyun
- 12: Rae

Nama kamu sendiri (halah, maksudnya panggilan), diambil dari Tanggal Lahir
contoh : tanggal 30 jadi : Won
- 1: Hwa
- 2: Woo
- 3: Joon
- 4: Hee
- 5: Kyo
- 6: Kyung
- 7: Wook
- 8: Jin
- 9: Jae
- 10: Hoon
- 11: Ra
- 12: Bin
- 13: Sun
- 14: Ri
- 15: Soo
- 16: Rim
- 17: Ah
- 18: Ae
- 19: Neul
- 20: Mun
- 21: In
- 22: Mi
- 23: Ki
- 24: Sang
- 25: Byung
- 26: Seok
- 27: Gun
- 28: Yoo
- 29: Sup
- 30: Won
- 31: Sub
Iseng-iseng ngikutin ini nama Korea saya berdasarkan tanggal lahir jadinya Sung Rae Won. Ayok cari apa nama korea kalian :)

Related Post

Semoga Bermanfaat, Jika Sahabat suka dan memperoleh manfaat dari artikel-artikel di blog Komunitas Diamond ini, silakan bagikan ke teman-teman sahabat melalui jejaring sosial dibawah ini: